
Pertandingan dua tiem ini sangat seru dan menegangkan, pasalnya kedua tiem tersebut belum pernah sama sekali masuk Final dalam POR-Kelas sebelumnya, kebanggaan tersendiri untuk kedua tiem tersebut.
Score akhir 6-4, di menangkan oleh Kelas X-2, Kelas X-2 bisa berbangga hati atas pencapaian tersebut karena bisa membanggakan tiem dan juga kelas mereka, sementara di lain kesempatan kelas XI Ilmu Sosial 1 menerima kekalahan dengan lapang dada, "ya.. walaupun mereka masih kelas sepuluh tapi skillnya mantep-mantep dan jago-jago, tapi kegagalan jadi juara Footshal kita gak akan berkecil hati, justru hal yang seperti ini kami jadikan motifasi untuk ke depannya agar kita bisa lebih kompak dan lebih baik lagi" ujar Kelas XI Ilmu Sosial 1 dalam suatu kesempatan (21/6).
By: Anjar C. (Komisi VIII)
0 comments:
Posting Komentar